Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

TIPS bila tertusuk DURI

Bagi rekan rekan di Seputar Harapan Indah atau dimana pun anda berada.... Bila mengalamai atau melihat... ada yang tertusuk duri, jangan panik dan silahkan coba tips kami ini.


Yang utama kita  jangan sepelekan bila tertusuk duri karena bisa jadi menimbulkan infeksi. Lagipula, untuk mengeluarkan duri yang halus dari tangan, kaki, atau anggota tubuh lainnya, tidak terlalu sulit karena Anda bisa menggunakan BAWANG PUTIH

Silahkan ambil potongan bawang putih dan gosokkan potongan tersebut pada bagian yang terasa sakit atau nyeri (bagian yang tertusuk duri). Setelah beberapa menit, duri yang menancap akan keluar OTOMATIS bersamaan dengan getah bawang. 

Praktis dan mudah bukan ? Semoga tips dari nenek moyang kita ini bermanfaat !

>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>>
Bila dirasa informasi kami ini bermanfaat bagi anda... baik anda sebagai pembaca yang mencari informasi maupun anda sebagai narasumber yang kami promosikan...  Kami atas nama WELL PROJECT management akan berterima kasih bila anda sudi menDONASIkan sebagian rejekinya untuk turut serta mendukung pengembangan SEPUTAR HARAPAN INDAH DOTCOM ini agar menjadi One Stop Information of Harapan Indah City yang bermanfaat bagi banyak orang ! Silahkan KLIK DISINI UNTUK DONASI !

Posting Komentar untuk "TIPS bila tertusuk DURI"